ID Cart Sebagai Charger Hp Berbasis Energi Terbarukan


  • (1) * Akhmad Ahfas            Universitas Muhammadiyah Sidoarjo  
            Indonesia

  • (2)  R. Dwi Hadidjaja R.S            Universitas Muhammadiyah Sidoarjo  
            Indonesia

  • (3)  Syamsudduha Syahrorini            Universitas Muhammadiyah Sidoarjo  
            Indonesia

    (*) Corresponding Author

Abstract

Energi cahaya matahari tidak pernah habis memberikan manfaat posistif bagi kehidupan.  Selain  untuk  mempermudah  penglihatan,  cahaya  merupakan  suatu energi tepat guna yang sangat bermanfaat apabila mampu memaksimalkan energy tersebut. Salah satu pemanfaatan tepat guna dari energi cahaya matahari adalah sebagai  sumber  energi listrik. Oleh karena itu dibuat suatu sistem control tepat guna. Dengan menggabungkan energi cahaya matahari dan alat kontrol untuk mengkonversikan energi cahaya matahari menjadi energi listrik. Dalam hal ini output sel surya terhubung ke sebuah rangkaian penguat arus, agar dapat digunakan sebagai media untuk  charger  HP. Output  dari  rangkaian  mampu  menghasilkan  arus maksimal hingga  250 mA dengan tegangan maksimal 12 volt. Outputnya diseri dengan diode zener 3,7 volt agar sesuai dengan input pada HP. Dalam waktu 2 jam 48 menit mampu mengisi baterai HP dengan daya 3,7 volt dan arus 500 mA dapat mengisi ± 90 %.

References

[1] G. Jong Bloed. 1998, ”Elektronika Merencanakan dan Merakit Sendiri”,Bandung: Angkasa Bandung.

[2] Albert Paul Malvino. 1994, ”Prinsip-prinsip Elektronika”, Jakarta: Erlangga.
[3] D. Mohan Kumar. 2013,”Mobile Cellphone Charger”,Error! Hyperlink reference not valid. 22 Juni 2013 ).
[4] Gold Peak Industries. 2007, ”GP Batteries, Lithium Ion”, Technical Handbook.
[5] Sanyo , “ Cadnica Technical Handbook”, 2013
[6] Elektronika Dasar, Teori Dasar Elektronika: Pelipat Tegangan (Voltage Multiplier Setengah Gelombang),2015. [Online]. Tersedia: http://elektronika-dasar.web.id/teori-elektronika/pelipat-tegangan-voltage-multiplier.

[7] Aditya Nugraha and Agus Haris Abadi, "RANCANG BANGUN WASTAFEL PORTABEL OTOMATIS BERTENAGA SURYA SEBAGAI PROTEKSI PENCEGAHAN COVID-19," Jurnal Ilmiah Ilmu dan Teknologi Rekayasa, no. 1, pp. 1-6, 2020.
[8] Imam, 2002, “ Rangkaian Charger Baterai Tenaga Surya”.

[9] Dickson Kho. (2017, February) www.teknikelektronika.com. [Online]. https://teknikelektronika.com/pengertian-sel-surya-solar-cell-prinsip-kerja-sel- surya/
[10] Rafael Sianipar, "DASAR PERENCANAAN PEMBANGKIT LISTRIK TENAGA SURYA," JETri, vol. 11, no. 2, pp. 61 - 78, Februari 2014.
[11] 2Marji, 3Moch. Sholihul Hadi 1*Muhammad Alfian Mizar, "PENERAPAN POMPA AIR TENAGA SURYA DAN PERALATAN PENCUCI TANGAN HIGIENES COVID-19 DI SMP DARUL ULUM AGUNG MALANG," Jurnal Graha Pengabdian, pp. 1-9, 2020.
[12] J.R. Froetschner, 2005, Current Issues in Feed Manufacturing, DSM Nutritional Products. Inc.
[13] http://Katalog Produk SOLAR CELL CHARGER PORTABLE_SURVIVAL GEAR – Indonesia.htm diakses pada 2021
[14] https://accesstrade.co.id/Sejarah Perkembangan Handphone dari Masa ke Masa (accesstrade.co.id) diakses pada 2021
Picture in here are illustration from public domain image (License) or provided by the author, as part of their works
Published
2022-09-16
 
How to Cite
Ahfas, A., R.S, R. D. H., & Syahrorini, S. (2022). ID Cart Sebagai Charger Hp Berbasis Energi Terbarukan. Procedia of Social Sciences and Humanities, 3, 1467-1471. https://doi.org/10.21070/pssh.v3i.237